Daftar Isi

0

Cara Tambah Kapasitas RAM dengan Flashdisk dan eBoostr

Posted by Unknown on 04.34 in ,

Setelah sekian lama gak update, kali ini Blackfloz akan sharing mengenai cara menambah kapasitas RAM tanpa harus membeli RAM. Yaitu dengan software eBoostr Full Version. Caranya :
1. Install eBoostr
2. Tancapkan Flashdisk
3. Buka eBoostr Control Panel
4. Pilih configure
5. Klik pada flashdisk
6. Centang  "use this device for caching"
7. Kurangi memori 5MB
8. Klik OK, akan muncul pemberitahuan untuk Build Cache lalu klik OK.
9. Tunggu beberapa saat sampai selesai.
10. Nikmati, laptop/kompi anda bertambah cepat.

Selain itu dengan software ini, agan - agan bisa kembaliin jadi flashdisk biasa, caranya tinggal klik icon flashdisk lalu klik remove. Selesai.

Untuk download eBooster googling ya gan....


|

Copyright © 2009 Ekspresiku All rights reserved. Theme by Laptop Geek. | Bloggerized by FalconHive.